Jaringbola - Hasil dan Klasemen Bundesliga 2013/2014. Bundesliga Jerman menjadi pusat perhatian sepakbola eropa setelah dua klubnya Bayern Muninch dan Borussia Dortmund menciptakan sejarah dengan mempertemukan mereka pada final Liga Champions 2012/2013. Beberapa tahun ini kompetisi di Bundesliga Jerman memang mengalami peningkatan yang cukup pesat. Pembinaan pemain muda dilakukan dengan baik. Hal ini terlihat dengan munculnya talenta-talenta muda berbakat seperti Mario Goetze, Thomas Muller, Mezut Oezil dan masih banyak lagi. Pertandingan Bundesliga sendiri telah dimulai pada tanggal 9 Agustus 2013
Berikut hasil dan klasemen Bundesliga 2013/2014